Pernikahan

Jajang & Eva
Sabtu, 29 Mei 2021

Tentang Kami

PASANGAN MEMPELAI

Jajang Nurjaman

Putra dari
Bapak Engkos (Alm)
& Ibu Iceu

Eva Hardini Fauziah

Putri dari
Bapak H. Samsudin
& Ibu Hj. Entin Suhartini

KAMI SALING MENCINTAI

  • 2018

Kita bertemu lagi di perusahaan yang sama, karena sebenarnya dahulu kita pernah satu sekolah. Saat itu hubungan kita hanya rekan kerja...

Selengkapnya
2018
2019
  • 2019

Kita masih rekan kerja dan kita mencoba saling mengenal lebih dekat

Selengkapnya
  • 2020

Hubungan kita semakin serius dan kita sudah bersepakat untuk menikah. Alhamdulillah, tepatnya tanggal 8 Agustus dia membawa keluarganya ke rumahku.

Selengkapnya
2020
2021
  • 2021

Yes, we getting married...

Selengkapnya

" Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya diciptakan-Nya untukmu pasangan hidup dari jenismu sendiri supaya kamu dapat ketenangan hati dan dijadikannya kasih sayang di antara kamu. Sesungguhnya yang demikian menjadi tanda-tanda kebesaran-Nya bagi orang-orang yang berpikir. "

- Q.S. Ar-Rum: 21 -

Hari Spesial Acara

Pernikahan Kami

Akad Nikah

Sabtu,
29 Mei 2021

08.00
- 10.00 WIB

Lokasi:
Blok Pon RT 10 RW 03 Desa Cipinang, Rajagaluh

Resepsi Pernikahan

Sabtu,
29 Mei 2021

10.00 WIB
- selesai

Lokasi:
Blok Pon RT 10 RW 03 Desa Cipinang, Rajagaluh

  • 00Hari
  • 00Jam
  • 00Menit
  • 00Detik

untuk yang berhalangan hadir, kami tambahkan fitur dibawah ini

Live streaming Akad Nikah dapat disaksikan pada tanggal 29 Mei 2021 (08.00-10.00)

RSVP

Kirimkan Pesan

UNTUK KAMI BERDUA

125
Riki setiawan
Semoga samawa bosku.aminn πŸ€²πŸ˜‡ Terharu sangat terharu, doain abdi mugia enggal nyusul 😊
125
Muri & Agung
Mengucapkan selamat datang dipermasalahan-permasalahan baru, tantangan-tantangan baru, semoga semakin kuat dan kompak, samawa, bahagia lahir batin till jannah, selalu diberikan keberkahan dan rizky yg melimpah, dikaruniakan jajang-jajang junior yg sholeh sholehah berbakti pada orang tua, sehat dan cerdas.
125
Elda Dheiva Amelinda
Masya Allah tabarakallah teh Eva dan A jajang.. semoga mendapat kelancaran hingga hari H dan rumah tangganya mendapat kebahagiaan dan keberkahan selalu dari Allah . Aamiin
125
Janah
Selamat epooooong, cieeee bakalan punya KK baru 😎
125
arguitarma
Semangka di atas meja Ga nyangka akhir jadi nyata.. wkwkw Selamat ya... Doa yg terbaik buat kalian .. Gambarooo... Cintai ususmu..wokwow
125
Puspa Suci Cantik
Allhamdulillah kok aku terharu hahahahahahaahha di awal awal buka undangan sedih ada tulisan dan pasangan wkwk. Semoga lancar dan penuh berkah hingga pernikahan tiba πŸ₯°πŸ₯°
125
Moch Fachrurozzy
Gasskeuunn bosku , mugia samawa
125
Doris parakan
Mugia lancar jeng .. sing aya dina kawilujengan rahayu sinareng sehat ... sing arageung milik .. wilujeng ngambah rumah tanggaπŸ‘ŒπŸ™πŸ»
125
Nita Anisa A
Om ujeng, semoga sehat salamet, berkah barokah, samawa dan bahagia dunia akhirat. Aamiin
125
Rizki amali
Selamat menempuh hidup baru jeng, Semoga menjadi keluarga sakinah mawadah warahmah
125
Dian Herdian
Semoga perjalanan panjang yang di muali dari pertemanan di sekolah hingga pernah bekerja di satu perusahaan yang sama (Yakult Majalengka) dapat terus bertahan di perkuat oleh Pernikahan dan menjalin keluarga yang samawa dan mawadah, Aamiin

*Soundtrack by Henry Lau - It's You*

Jangan ragu untuk datang, kami sudah berkoordinasi dengan semua pihak terkait pencegahan penularan COVID-19. Acara kami akan mengikuti segala prosedur protokol kesehatan untuk mencegah penularan COVID-19. So, don't be panic, we look forward to seeing you there!

Tamu undangan wajib
menggunakan masker.

Jaga jarak antar orang
minimal sekitar 1 meter.

Suhu tubuh normal
(dibawah 37,5Β°C)

Cuci tangan menggunakan air dan sabun atau menggunakan hand sanitizer.

Bagi para tamu undangan diharapkan mengikuti protokol pencegahan COVID-19.

Jajang & Eva
Undangan Spesial Untuk:
Mohon maaf apabila ada kesalahan penulisan nama/gelar

Berikan Angpau

Bagi yang ingin memberikan angpau sebagai hadiah untuk pernikahan kami, silakan transfer ke rekening ya 😊
Mandiri
1340010788841
Eva Hardini Fauziah

Silahkan copy nomor rekening Bank dibawah ini:



Untuk konfirmasi pengiriman Angpau boleh ke nomor Whatsapp mempelai. Terimakasih πŸ˜ŠπŸ™

Kirim Kado

Blok Pon RT 10 RW 03 (Telang) Desa Cipinang Kec. Rajagaluh Kab. Majalengka
Penerima: Eva Hardini Fauziah

Silahkan copy Alamat Mempelai dibawah ini: